Tanpamu
Tanpamu

The Titans - Tanpamu Lyrics

5
Tanpamu Music Video

Tanpamu Lyrics

Ku coba tuk tetap berpijak
Dibumi yang tak bertepi
Tak kan menangis disini
Tempatku mungkin kan terganti
Namun mimpiku kan tetap menanti oh ho

Ku kan pergi jauh
Bawa cintaku
Tanpa hadirmu disisiku
Kuberharap bintang
Datang temani langkahku
Dalam sepi

Mungkin tak akan ada lagi
Bayangmu dalam hatiku
Yang kan temani hidupku
Namun kau slalu hiasi mimpiku
Walau aku tak menanti disini

Ku kan pergi jauh
Bawa cintaku
Tanpa hadirmu disisiku
Kuberharap bintang
Datang temani langkahku
Dalam sepi

Ku kan pergi jauh
Bawa cintaku
Tanpa hadirmu disisiku
Kuberharap bintang
Datang temani langkahku
Dalam sepi

Ku kan pergi jauh
Bawa cintaku
Tanpa hadirmu disisiku
Kuberharap bintang
Datang temani langkahku
Dalam sepi

Writer(s): TOMMI IRWANTO, ANDIKA NALIPUTRA, SONNY KRISNA YUDHA
Copyright(s): Lyrics © Universal Music Publishing Group
Lyrics Licensed & Provided by LyricFind

Attach an image to this thought

Drag image here or click to upload image

The Meaning of Tanpamu

Be the first!

Post your thoughts on the meaning of "Tanpamu".

Latest Blog Posts
Lyrics Discussions

1

239
Hot Songs
Recent Blog Posts