Hapus Aku
Hapus Aku

Nidji - Hapus Aku Lyrics

14
Hapus Aku Music Video

Hapus Aku Lyrics

Tuliskan kesedihan
Semua tak bisa kau ungkapkan
Dan kita kan bicara dengan hatiku

Buang semua puisi
Antara kita berdua
Kau bunuh dia sesuatu
Yang kusebut itu cinta

Yakinkan aku Tuhan
Dia bukan milikku
Biarkan waktu waktu
Hapus aku

Sadarkan aku Tuhan
Dia bukan milikku
Biarkan waktu waktu
Hapus aku

Tuliskan kesedihan
Semua tak bisa kau hentikan
Dan kita kan bicara dengar jiwaku

Buang semua puisi
Antara kita berdua
Kau bunuh dia sesuatu
Yang kusebut itu cinta

Yakinkan aku Tuhan
Dia bukan milikku
Biarkan waktu waktu
Hapus aku

Sadarkan aku Tuhan
Dia bukan milikku
Biarkan waktu waktu
Hapus aku

Yakinkan aku Tuhan
Dia bukan milikku
Biarkan waktu waktu
Hapus aku

Sadarkan aku Tuhan
Dia bukan milikku
Biarkan waktu waktu
Hapus aku
Oh oh oh

Writer(s): GIRING GANESHA DJUMARYO, ANDI ARIEL HARSYA
Copyright(s): Lyrics © Universal Music Publishing Group
Lyrics Licensed & Provided by LyricFind

Attach an image to this thought

Drag image here or click to upload image

The Meaning of Hapus Aku

Be the first!

Post your thoughts on the meaning of "Hapus Aku".

Lyrics Discussions

1

136

1

13
Hot Songs
Recent Blog Posts