Bila
Lyrics
Dan waktu
Dan waktupun terus berlalu
menemani hari-hari kita
indah semua sempurna
seketika dia yang dulu pernah ada
pernah ada di hatimu kini datang membuatmu bimbang
aaahaaa~
namun sayangnya telah ku jatuhkan hati
Dan bila kau tak kunjung tetapkan rasa
Di mana hatimu berada
Kan ku lepaskan kau selamanya
aaahaa~
Dan bila
Kau tak kunjung lupakan dia
Dia yang telah membuatmu luka
kan ku ikhlaskan kau selamanya
katakanlah semua
Dan lagi
Ku salah menjatuhkan hati
Ku jatuhkan pada dirimu yang ada diantara aku dan dia
Namun sayangnya telah ku jatuhkan hati
Dan bila
Kau tak kunjung tetapkan rasa
Di mana hatimu berada
kan ku lepaskan kau selamanya
Dan bila
Kau tak kunjung lupakan dia
dia yang telah membutmu luka
kan ku ikhlaskan kau selamanya
katakanlah semua
Dan bila
Kau tak kunjung tetapkan rasa
Di mana hatimu berada
kan ku lepaskan kau selamanya
Dan bila
Kau tak kunjung lupakan dia
dia yang telah membutmu luka
kan ku ikhlaskan kau selamanya
katakanlah semua~
Writer(s): NADIAH FATIMA AH
Copyright(s): Lyrics © Universal Music Publishing Group
Lyrics Licensed & Provided by LyricFind
The Meaning of Bila
Be the first!
Post your thoughts on the meaning of "Bila".